Nissan Perkenalkan Prototip Mobil Listrik Terbarunya Dengan Penggunaan Sistem Kendali Baterei Dan iPhone App

new01-630-1

Berkaitan dengan inovasi yang menarik dan berteknologi tinggi, baru-baru ini Nissan mulai memperkenalkan sebuah prototip mobil listrik terbarunya. Prototip ini berdasarkan pada rancangan mobile Versa yang sudah ada. Mobil ini memiliki kekuatan 108 horsepower atau 206 pound-feet kendaraan listrik untuk mengendalikan ban depannya, dan baterei ion lithium 24 kWh yang menempel di bawah mobil untuk menampung tenaga listrik, dengan sebuah jangkauan yang diharapkan sejauh 100 miles. Continue reading

BlackBerry Desktop Manager Hadir Di Mac Pada Bulan September Mendatang

bb-mac-desktop

Bagi pengguna setia Mac dan juga BlackBerry dimanapun Anda berada, kini ada kabar baik. Setelah bertahun-tahun lamanya RIM mengabaikan dukungan Mac terhadap perangkat, seperti halnya Media Sync, tapi bahkan kini sedang terjadi perubahan besar dengan meluncurkan BlackBerry Desktop Manager yang mendukung Mac OS 10.5.5. Continue reading